Prediksi Watford Vs Liverpool
Prediksi Bola Liga Inggris ( Premier League )
Tren Positif Belum Akan Putus !
Watford, Inggris ~ Pada kesempatan kali ini Agen Maxbet ingin memprediksikan sebuah pertandingan sepakbola ajang Liga Inggris ( Premier League ) antara Watford Vs Liverpool yang akan diselenggarakan pada Tanggal 01 Maret 2020 Pukul 00.30 WIB.
Pertandingan Liga Inggris ( Premier League ) antara Watford Vs Liverpool akan digelar di Stadion Vicarage Road, Watford, Inggris, Minggu (01/03/2020). Tim manakah yang akan berhasil meraih kemenangan di pertandingan ini?
Liverpool akan bertandang menghadapi tim yang tengah berjuang di zona degradasi, Watford, pada pekan ke-28 Premier League 2019-2020, Minggu (01/03/2020) dini hari WIB. Di atas kertas, Liverpool seharusnya bisa mengamankan kemenangan.
Dalam laga terakhirnya, Watford menyerah 0-3 di markas Manchester United. Sementara itu, Liverpool bekerja keras untuk mengalahkan sang tamu West Ham United melalui gol-gol Georginio Wijnaldum, Mohamed Salah, dan Sadio Mane.
Liverpool belum terkalahkan di Premier League musim ini, dan semakin dekat dengan tangga juara. Rasanya sulit bagi Watford untuk menghentikan mereka.
Liverpool memenangi 18 pertandingan terakhirnya di liga. The Reds juga memenangi empat laga terakhirnya melawan Watford di kompetisi ini, mencetak total 15 gol dan tanpa sekali pun kebobolan. Melihat faktor-faktor yang ada, wajar jika pasukan Jurgen Klopp sangat difavoritkan menang.
Menghadapi tim yang tengah berjuang keluar dari zona degradasi memang tidak pernah mudah. Namun, tren positif tidak pernah terkalahkan yang dimiliki Liverpool juga tidak akan begitu saja berakhir di tangan Watford. The Reds masih menjadi favorit untuk memenangi pertandingan meski berstatus sebagai tim tamu.
Data dan Fakta Watford Vs Liverpool :
- Pada pertemuan pertama di Premier League musim ini, pada pekan ke-17, Liverpool mengalahkan Watford di Anfield 2-0 lewat sepasang gol Mohamed Salah.
- Dalam laga tandangnya melawan Watford di Premier League musim lalu, Liverpool menang 3-0 melalui gol-gol Mohamed Salah, Trent Alexander-Arnold, dan Roberto Firmino.
- Liverpool memenangi 4 laga terakhirnya melawan Watford di Premier League, mencetak 15 gol dan tak kebobolan satu gol pun.
- Watford di Premier League musim ini : M5 S9 K13, gol 24-43.
- Rekor kandang Watford di Premier League musim ini : M3 S5 K5, gol 13-17.
- Gol terbanyak untuk Watford di Premier League musim ini : Troy Deeney (5).
- Assist terbanyak untuk Watford di Premier League musim ini : Gerard Deulofeu (5).
- Watford tanpa kemenangan dalam 5 laga terakhirnya di Premier League (M0 S2 K3).
- Watford tanpa kemenangan dalam 2 laga kandang terakhirnya di Premier League (M0 S1 K1) : 0-0 vs Tottenham Hotspur, 2-3 vs Everton.
- Watford cuma kalah 1 kali dalam 6 laga kandang terakhirnya di Premier League.
- Liverpool di Premier League musim ini : M26 S1 K0, gol 64-17.
- Rekor tandang Liverpool di Premier League musim ini : M12 S1 K0, gol 26-6.
- Gol terbanyak untuk Liverpool di Premier League musim ini : Mohamed Salah (15).
- Assist terbanyak untuk Liverpool di Premier League musim ini : Trent Alexander-Arnold (12).
- Liverpool selalu menang dalam 18 laga terakhirnya di Premier League.
- Liverpool mencetak minimal 2 gol dalam 31 dari 36 laga terakhirnya di Premier League.
- Liverpool 5 kali clean sheet dalam 6 laga tandang terakhirnya di Premier League.
- Liverpool selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 laga terakhirnya melawan Watford di Premier League.
- Liverpool selalu clean sheet dalam 4 laga terakhirnya melawan Watford di Premier League.
- Pertandingan Berikutnya : Chelsea vs Liverpool (04/03/2020 - Piala FA), Crystal Palace vs Watford (07/03/2020 - Premier League).
Head to Head Kedua TIM :
14/12/2019 Liverpool 2 - 0 Watford (Premier League)
28/02/2019 Liverpool 5 - 0 Watford (Premier League)
24/11/2018 Watford 0 - 3 Liverpool (Premier League)
18/03/2018 Liverpool 5 - 0 Watford (Premier League)
12/08/2017 Watford 3 - 3 Liverpool (Premier League)
Lima Pertandingan Terakhir Watford :
23/02/2020 Manchester United 3 - 0 Watford (Premier League)
09/02/2020 Brighton & Hove Albion 1 - 1 Watford (Premier League)
01/02/2020 Watford 2 - 3 Everton (Premier League)
24/01/2020 Tranmere Rovers * 1 - 1 Watford (Extra Time 2-1) (FA Cup)
22/01/2020 Aston Villa 2 - 1 Watford (Premier League)
Lima Pertandingan Terakhir Liverpool :
25/02/2020 Liverpool 3 - 2 West Ham United (Premier League)
19/02/2020 Atletico Madrid 1 - 0 Liverpool (Champions League)
16/02/2020 Norwich City 0 - 1 Liverpool (Premier League)
05/02/2020 Liverpool 1 - 0 Shrewsbury Town (FA Cup)
01/02/2020 Liverpool 4 - 0 Southampton (Premier League)
Perkiraan Susunan Pemain ;
Watford (4-2-3-1) : Ben Foster (kiper) ; Adam Masina, Craig Cathcart, Christian Kabasele, Craig Dawson (belakang) ; Etienne Capoue, Will Hughes ; Gerard Deulofeu, Abdoulaye Doucoure, Ismaila Sarr (tengah) ; Troy Deeney (depan).
Pelatih : Nigel Pearson.
Liverpool (4-3-3) : Alisson (kiper) ; Trent Alexander-Arnold, Joe Gomez, Virgil van Dijk, Andrew Robertson (belakang) ; Alex Oxlade-Chamberlain, Fabinho, Georginio Wijnaldum (tengah) ; Mohamed Salah, Roberto Firmino, Sadio Mane (depan).
Pelatih : Jurgen Klopp.